Beasiswa Korea dari KOICA tahun 2009

20.5.09 |

Dear Friends,

Info tentang beasiswa dari KOICA tahun 2009 di Sungkyukwan University untuk program Master dalam bidang: Global e-Policy dan e-Government, info lengkapnya sebagai berikut:
Berdasarkan surat Sekretariat Negara RI Nomor B-7841/Setneg/ Setmen/KTLN/ 04/2009 tentang tawaran mengikuti Pendidikan Program Master dari Pemerintah Republik Korea/KOICA, selama 18 bulan mulai Juli 2009:
Number of participant: 20
Who is eligible:
Government official or employee in public sector or researcher in state institute with a bachelor degree or higher
Be nominated by his or her government based on the excellent criteria
Have Sufficient command of both spoken and writen english
Be in good health
Preferably be under 40 years of age
Never have participated in KOICA's Program no sooner than 3 years ago
Language: English
Homepage: http://gsg.skku. edu

Setiap instansi diminta mengirimkan 2 orang calonnya paling lambat 15 Mei 2009 dengan kelengkapan:
Daftar riwayat hidup
Formulir pencalonan rangkap 5 diisi dan diketik rapi serta disetujui oleh pejabat berwenang
Surat rekomendasi pimpinan (minimal eselon 2)
Foto ukuran 4X6 berwarna, sebanyak 5 lembar
fotocopy ijazah dan transkrip nilai yang telah dilegalisir dalam telah diterjemahkan dalam bahasa Inggris
Medical examination yang ditandatangani oleh dokter yang berwenang
Hasil tes kemampuan Bahasa Inggris yang dibuktikan dengan misalnya TOEFL prediction minimal 500

Info lebih jelasnya silahkan hubungi KOICA Office Jakarta:
Ibu Clara
Kedutaan Besar Korea- Korea International Cooperation Agency (KOICA)
Jalan. Gatot Subroto No. 58, Lantai 5
Jakarta Selatan
Email: rien_claire@ yahoo.com
Telp. 021-522-7771 ext 108
Fax. 021-5254735

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Get Chitika Premium